Akhwat Manja Diary -Part 1-

Assalamu’alaikum … Bangga rasanya bisa berbagi denganmu, wahai sahabatku … Sesaat tertegun ketika menyadari bahwa diri ini tengah berada dalam lingkup yang begitu rindu akan sebuah kata kasih dan sayang. Di saat, sebagian besar sahabat begitu mengharap akan kehadiran seseorang yang bisa menenangkan hati untuk meruntuhkan kegalauan di hati, aku hanya bisa berjalan di tempat…

Fenomena Galauween

Assalamu’alaikum …   Lagi-lagi dunia ini dibuat sempit oleh pemikiran kita yang sudah terpojok atau tersudut dengan kata yang sering kita agungkan, yakni CINTA. C = Cerita I = Indah N = Namun T = Tiada A = Arti